Artikel Baru

Favorite

Masker Anti Jerawat, Madu + Bubuk Kayu Manis

Jerawat, tidak bisa dipungkiri, merupakan "musuh" wanita nomor wahid, apabila diwajah sudah muncul jerawat, terkadang bikin kelabakan dan rewel
, uring-uringan. anda sekarang tidak usah khawatir karena sudah bisa mengobati sendiri dirumah tidak harus pergi kedokter atau beli obat ke apotik namun hanya menggunakan bahan alami yaitu dengan memanfaatkan  madu.

Masker Anti Jerawat
Masker Anti Jerawat, Madu + Bubuk Kayu Manis
Satukan Dan Aduk Hingga Rata

Langsung saja kita praktikan caranya :
Buatlah pasta dari 3 sendok makan madu dan 1 sendok teh bubuk kayu manis (satukan aduk hingga rata). Oleskan pasta ini pada jerawat sebelum tidur dan cucilah wajah anda pada saat bangun tidur pagi dengan air hangat, lakukan perawatan ini setiap hari selama 2 minggu. inshaa allah jerawat akan hilang dari akarnya, dan akhirnya wajah anda akan menjadi halus.

sekian tips dari Cantik Menarik Alami semoga tips ini bermanfaat bagi anda yang sedang bingung karena jerawat.  Setelah mempraktikan ramuan masker anti jerawat anda juga perlu mengetahui agar tubuh langsing dengan mengklik disini.